Provinsi Sumatera Utara

Bermain Air di Air Terjun Aek Sijornih Sumatera Utara

aek sijornih wisata sumatera utara
Kategori: Tempat Wisata | Area:
Kekayaan alam dan tempat wisata yang ada di Propinsi Sumatera Utara memang tidak ada habisnya untuk dibahas. Dari wisata Danau Toba dengan Pulau Samosirnya yang begitu indah hingga... 

Segarnya Permandian Air Soda di Tapanuli Sumatera Utara

permandian air soda tapanuli sumatera utara
Kategori: Tempat Wisata | Area:
Permandian yang terbentuk secara alami oleh alam memiliki sensasi sendiri disaat bermandian ataupun berenang ditempat itu. Berbagai permandian alam yang mempunyai air yang segar sampai dengan permandian alami... 

Pantai Tureloto, Keindahan di Pulau Nias Sumatera Utara

pantai tureloto nias sumatera utara
Kategori: Tempat Wisata | Area:
Mendengar kata Pulau Nias, dalam pikiran kita pasti terbesit wisata Lompat Batu Nias yang terkenal dan terpampang di mata uang Indonesia. Pulau Nias adalah bagian dari Propinsi Sumatera... 

Permandian Aek Manik, Permandian alami di Sumatera Utara

aek manik pemantang siantar sumatera utara
Kategori: Tempat Wisata | Area:
Propinsi Sumatera Utara memang sangat banyak mentyimpan destinasi wisata alam yang terpendam. Dari danau Toba nya yang sangat terkenal di dunia sampai dengan destinasi wisata Kawah Putih Tinggi... 

Eksotisme Kawah Putih Tinggi Raja Sumatera Utara

eksotisme kawah putih tinggi raja sumatra utara
Kategori: Alam & Geologi | Area:
Sumatera Utara sebuah propinsi yang mempunyai keindahan obyek wisata Danau Tobanya yang sangat terkenal di Indonesia maupun dunia. Tetapi di Propinsi Sumatera Utara terdapat obyek wisata eksotis yang... 

Tari Tor Tor Seni Budaya Sumatera Utara

Tari Tor Tor Suku Batak
Kategori: Seni Budaya | Area:
Ketika kita dengar kata “Tor Tor Batak” maka kita akan membayangkan sekelompok orang (Batak Toba) yang menari (manortor) diiringi seperangkat alat musik tradisional (gondang sabangunan), dengan gerakan tari... 

Beo Nias, Burung Endemik Sumatera Utara

Burung Beo Nias Sumatera Utara
Kategori: Flora Fauna | Area:
Pulau Sumatera memiliki flora fauna yang sangat khas, salah satunya yaitu burung Beo Nias. Dari segala jenis burung, Burung Beo merupakan salah satu yang paling unik. Bagaimana tidak?... 

Air Terjun Sipiso-piso

Air Terjun Sipiso-piso Kabanjahe
Kategori: Tempat Wisata | Area:
Air Terjun Sipiso-piso merupakan salah satu tempat wisata di Pulau Sumatera. Berada di Kabupaten Karo, Sumatera Utara, yang tidak begitu jauh dari pemukiman penduduk Desa Tongging. Air terjun... 

Gunung Sibayak, Puncak Sumatera Utara

Gunung Sibayak Sumatera Utara
Kategori: Tempat Wisata | Area:
Danau Toba, Pulau Samosir, dan Air Terjun Dua Warna masih belum cukup mewakili keragaman panorama alam Sumatera Utara. Ingin merasakan wisata mendaki ketinggian gunung? Jika jawabannya Ya, maka... 

Daun Sang, Daun Raksasa Penghuni Sumatera

Daun Sang Sumatera
Kategori: Flora Fauna | Area:
Kala mendengar kata raksasa dalam kelas flora, masyarakat Indonesia biasanya segera membayangkan Bunga Raflesia Arnoldi yang ditemukan di Provinsi Bengkulu. Barangkali Anda pun demikian. Jika ya, Anda perlu... 

Cari & Booking Hotel di Sumatera

Gabung Bersama Kami

Keep Conected!

email subscription rss subscription twitter facebook page Find us on Google+

Kunjungi Pula

Pulau Sumatera Indonesia

pulau sumatera Selamat datang di GoSumatra.com, sebuah website yang berusaha mengungkap keindahan alam pulau Sumatera Indonesia, dari tempat wisata, flora fauna, kota dan daerah, hingga pulau-pulau di sekitarnya. Pulau yang dalam bahasa sansekerta disebut Suwarnadwipa (Pulau Emas) ini terletak di bagian barat Nusantara dengan posisi koordinat 0°00′ LU 102°00′ BT. Pulau yang memiliki luas sekitar 470 ribu km² ini dinobatkan sebagai pulau keenam terbesar di dunia. Selengkapnya »
Slot Online